--> Skip to main content

Kok bisa motor besar BMW kalah dengan motor matic honda beat.

Baru aja liat nih video yang dishare di Facebook mengenai motor besar BMW yang didorong teman-teman drivernya ketika nanjak di jalanan tanah yang nanjak. Dan banyak pertanyaan kenapa motor  besar sekelas BMW saja ga kuat nanjak dijalanan tanah, kalah sama Honda Beat yang lancar jaya nanjak tanpa di dorong.

BMW kalah dengan motor matic honda beat.

Untuk sebagian orang tentu akan aneh seperti saya juga ketika melihat video seperti ini, masa sih bisa ga kuat nanjak, padahal cc nya kan gede banget berapa kali lipatnya dari di motor matic.

Alasannya :
1. Kalau dipaksa di gas bisa jebok koplingnya ngimbangin mesin yang meraung nahan jalan yang licin, makanya di dorong.
2. Bobot motor yang berat hampir 300kg juga menjadi hal yang membuat motor harus didorong.
3. Motor beat enteng bobotnya jadi lebih gampang dalam menghadapi jalan seperti ini.

Kalau penasaran sama videonya silahkan klik DISINI atau liat dibawah


- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -
FanPage : IndoBlazer
Twitter : @djosave
BBM : 53FB5271
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar