Toyota New Rush, lebih garang dengan selisih harga dikit dari model lama
Toyota New Rush baru saja diluncurkan, ada banyak penyegaran interior dan ekterior dari mobil yang kembaran dengan Terios ini. Terlihat beda dari model sebelumnya adalah pada sisi Headlamp, Bumper dan Velg. Untuk sisi interiornya juga menambahkan LCD monitor 6,1 inchi untuk melengkapi sistem hiburannya.
Sitem keamanan berkendara ditambah dengan ABS, dual SRS airbag dan isofix (pengait kursi bayi).
Untuk harga, new Rush tipe G dengan sistem transmisi manual dijual Rp228,7 juta dan transmisi otomatis Rp238,7 juta. Sementara versi TRD dengan transmisi manual Rp238,95 juta dan transmisi otomatis Rp252,25 juta on the road Jakarta.
Beda harga antara model lama dengan model baru sekitar 4-7 juta, kalau yang sudah punya model lama ingin terlihat seperti rush model baru tinggal bawa ke bengkel aja, untuk ditukar. Biar nanti orang dealer yang ngurus kata Marketing Director TAM, Rahmat Samulo. Tunggu saya 1-2 bulan pasti sudah ada after market yang jual aksesoris untuk new Rush ini.
Sitem keamanan berkendara ditambah dengan ABS, dual SRS airbag dan isofix (pengait kursi bayi).
Untuk harga, new Rush tipe G dengan sistem transmisi manual dijual Rp228,7 juta dan transmisi otomatis Rp238,7 juta. Sementara versi TRD dengan transmisi manual Rp238,95 juta dan transmisi otomatis Rp252,25 juta on the road Jakarta.
Beda harga antara model lama dengan model baru sekitar 4-7 juta, kalau yang sudah punya model lama ingin terlihat seperti rush model baru tinggal bawa ke bengkel aja, untuk ditukar. Biar nanti orang dealer yang ngurus kata Marketing Director TAM, Rahmat Samulo. Tunggu saya 1-2 bulan pasti sudah ada after market yang jual aksesoris untuk new Rush ini.